Nasionalpost, Jakarta – Partai Demokrasi Rakyat Indonesia Sejahtera (PDRIS) merayakan Natal 2020 sekaligus menyambut Tahun Baru 2021 dengan mengusung Tema: Memberikan yang Terbaik diambil dari Kitab Yohanes 3:9. Acara diadakan di GPdI Ebenezer Taman Semanan, Jakarta Barat Kamis (7/1/2021). Perayaan…
